Download Mod Bussid QQ Trans -Bus Simulator Indonesia menjadi game yang sangat populer karena memiliki berbagai fitur menarik dalam permainannya. Selain itu game Bus Simulator Indonesia juga bisa dibilang sebagai game simulasi berkendara pada platform yang memiliki kualitas terbaik.
Kualitas terbaik pada game Bus Simulator Indonesia tidak hanya pada fiturnya, melainkan pada grafik in game-nya, dan juga pada ukuran game ini yang terbilang kecil untuk grafik in game dan fitur lengkap dalam permainan. Kemudian yang membuat game ini makin gila adalah karena ada fitur mod.
Fitur mod dalam game Bus Simulator Indonesia ini memberikan pemain lebih banyak preferensi dalam permainan. Sehingga bisa membuat game jadi tidak membosankan. Buat kalian yang mau coba-coba mod baru bisa nih download mod yang segitekno.com bagikan di bawah ini.
Kumpulan Mod Bussid Bus QQ Trans
Nah di bawah ini segitekno.com bagikan beberapa mod yang bakal memberikan kalian pengalaman bermain dalma game Bus Simulator Indonesia. Jadi langsung saja kalian download mod-nya lewat link yang segitekno.com bagikan di bawah ini.
Mod di bawah ini punya tampilan yang sangat mirip dengan bus aslinya. Selain itu, mod juga memiliki detail berakurasi tinggi sehingga mod jadi lebih realistis. Animasi juga ada lhoh pada mod Bussid QQ Trans yang bisa kalian download dalam artikel ini, jadi kalian bisa lebih interaktif di dalam game. Pokoknya lengkap dan terbaik dah.
1. Mod Bus QQ Trans Casper JB3 SHD
Download Mod Bus QQ Trans Casper JB3 SHD
2. Mod Bus QQ Trans Ratu Tavisha Jetbus 3 SHD
Download Mod Bus QQ Trans Ratu Tavisha Jetbus 3 SHD
3. Mod Bus QQ Trans Tuan Muda JB2 SHD
Download Mod Bus QQ Trans Ratu Tuan Muda JB2 SHD
Download Livery Mod Bussid Bus QQ Trans
Kalau kalian udah download mod-nya kalian bisa download livery-nya lewat link yang ada di bawah ini. Livery wajib di download, karena mod yang kalian download sebelumnya belum terpasang livery. Jadi, kalian harus pasang livery di bawah ini secara manul.
Livery Bus QQ Trans All Variant
Download Livery Bus QQ Trans All Variant
Cara Memasang Mod dan Livery Bus QQ Trans
Langkah pemasang yang pertama harus kalian lakukan adalah dengan ekstrak semua file yang masih dalam bentuk file kompres. Jika sudah pasang mod ke Penyimpanan Internal > Documents > BUSSID > Mods. Untuk livery bisa dipasang lewat in game Bus Simulator Indonesia > Garasi > Palet > Resolusi tinggi > Pilih Berkas Livery > Galeri Perangkat.
Setelah mod dan livery Bussid QQ Trans yang kalian download sudah terpasang, kalian bisa mainkan mod-nya di jalanan game Bus Simulator Indonesia.