Segitekno » Bussid » 7 Download Livery & Mod Bussid Big Bird Terbaik

7 Download Livery & Mod Bussid Big Bird Terbaik

Gilas Maret 1, 2023

Download Livery & Mod Bussid Big Bird – Mian Bus Simulator Indonesia, tapi belum pernah cobain buat pakai mod ? Yakin gak bakal coba mod sama sekali ? Padahal mod dalam game Bus Simulator Indonesia bakal memberikan banyak perubahan dalam game yang membuat-nya jadi lebih seru.

Kalau kalian belum sama sekali baut coba mod dalam game Bus Simulator Indonesia, kalian bisa coba mod bus Big Bird yang segitekno.com bagikan dalam artikel ini sebagai mod pertama untuk kalian coba gunakan dalam in game.

Tentang Bus Big Bird

Nama Bus Big Bird adalah bus yang sangat terkenal. Bagaimana tidak Big Bird merupakan bagian dari perusahaan transportasi Blue Bird yang namanya besar dan sangat berpengalaman. Bahkan Big Bird juga menjadi salah satu pioneer transportasi wisata sebelum, angkutan wisata lainnya populer.

Bus Big Bird sendiri adalah perusahaan angkutan wisata yang berasal dari Jakarta dan berdiri pada 1 Mei 1972. Awal mula perusahaan ini berdiri adalah sebagai perusahaan taksi ilegal dengan nama Chandra Taksi. Kemudian pada 1 Mei 1972 mendapat izin resmi sebagai taksi Blue Bird, sementara Candra Taksi juga masih berjalan dengan nama Golden Bird.

Pada 2012 perusahaan ini membentuk 15 anak perusahaan yang salah satunya adalah Big Bird yang merupakan bagian perusahaan yang menyewakan bus pariwisata.

Daftar Mod Bussid Big Bird

Sayangnya meskipun nama perusahaan Blue Bird sudah sangat besar, tapi pembuat mod Bussid Bus Big Bird tidak terlalu banyak. Oleh sebab itu daftar mod Bussid Bus Big Bird di bawa ini masih yang bisa kalian download sangat sedikit, sehingga mod yang bisa segitekno.com bagikan masih sedikit juga.

1. Big Bird SR1 Old

Download Mod Big Bird SR1 Old

2. Big Bird Avante

Download Livery & Mod Bussid Big Bird Avante

Download Mod Bussid Big Bird Avante

Kalau kalian sudah download mod yang sesuai, langkah selanjutnya adalah memasangnya. Untuk cara pasang mod bisa kalian lakukan dengan mengekstrak dulu file yang sudah kalian download. Setelah ekstraksi selesai, pindahkan file mod ke Internal > Documents > BUSSDIS > Mods.

Daftar Livery Bussid Big Bird

Livery di bawah ini adalah tampilan bus yang nantinya harus kalian pasang dengan menggunakan dua mod yang sudah dibagikan sebelumnya. Dengan begitu mod yang sudah kalian download bisa memiliki tampilan bus Big Bird. Selain menggunakan mod di atas, ada juga livery yang bisa kalian pasang pada bus original Bus Simulator Indonesia.

Livery di bawah ini tentunya sudah sangat mirip dengan tampilan Bus Big Bird yang asli. Warna biru, tulisan, dan aksen detail lainnya sudah sangat detail, dan memiliki tampilan gambar HD.

1. Avante Big Bird

Download Livery & Mod Bussid Big Bird Avante

Download Livery Avante Big Bird

2. SR1 Old Big Bird

Download Livery Mod Bussid SR1 Old Big Bird

3. Big Bird Srikandi SHD

Download Livery Big Bird Srikandi SHD

4. Big Bird SR2 XHD Big Bird

Download Livery & Mod Bussid Big Bird SR2 XHD

Download Livery Big Bird SR2 XHD Big Bird

5. Big Bird JBHD Ori

Download Livery & Mod Bussid Big Bird JBHD Ori

Download Livery Big Bird JBHD Ori

Untuk pemasangan livery bisa kalian lakukan setelah pemasang mod dilakukan (kalau menggunakan mod, skip kalau kalian pakai bus ori). Pemasang livery dilakukan lewat game Bus Simulator Indonesia > Garasi > Palet > Resolusi tinggi > Pilih Berkas Livery > Galeri Perangkat.

Tinggalkan komentar

Artikel Terkait